Postingan

Menampilkan postingan dari 2014

Daftar Custom Rom Samsung Galaxy Ace 2

Gambar
Bagi sobat mungkin merasakan, stock rom jelly bean dari perangkat ace 2 yang di berikan oleh samsung terasa berat dan sering terjadi lag atau bahkan error. Kondisi ini mungkin terjadi karena processor dari perangkat ace 2 yang hanya 800 Mhz dual core sehingga terasa berat untuk menjalankan stock rom jelly bean. Untungnya para developer dari forum xda sudah berbaik hati menciptakan custom rom untuk ace 2. Dengan menggunakan custom ini di jamin performa perangkat sobat akan meningkat dengan tidak adanya lag atau bahkan hang. Tetapi terdapat beberapa custom rom yang masih terdapat bug, jadi cari - cari lah custom rom yang sudah tidak ada bug. Untuk daftar Custom Rom Ace 2   sobat dapat melihatnya di bwah ini :  Maclaw Cyanogenmod 11 (cm 11) [ 4.4.2 ]==> http://forum.xda-developers.com/showthread.php?t=2568105 Slimbean [ 4.3.2 ] ==> http://forum.xda-developers.com/showthread.php?t=2570876 AOSP [ 4.4.2 ] ==> http://forum.xda-developers.com/showthread.php?t=2588054 AOKP [ 4.3.1 ] =

Cara Install Android Kitkat 4.4 di Samsung Galaxy Ace 2 Cyanogenmod 11

Gambar
Assalamuallaikum Wr Wb Ada kabar gembira bagi pemilik samsung galaxy ace 2, karena perangkat ini sudah bisa menikmati android versi terbaru 4.4 kitkat tanpa menunggu update resmi dari samsung yang biasanya memakan waktu yang lama, yaitu dengan cara menginstall costum rom cyanogenmod 11 versi terbaru. Costum rom ini sudah menggunakan android kitkat di dalamnya. Tetapi costum rom ini merupakan versi unofficial alias bukan buatan resmi dari cyanogenmod tetapi teah di modifikasi agar dapat berjalan dengan baik di Ace 2. Saat saya coba costum room ini saya sangat puas dengan kinerja perangkat yang berjalan dengan lancar tanpa adanya lag atau bahkan hang, tetapi kekurangan dari costum rom ini adaah sulitnya ketika menyambung ke internet untuk browsing, sedangkan untuk download tidak ada masalah. Mungkin ini adalah salah satu kekurangan umum dari cyanogenmod. Berikut beberapa vitur dari CM 11 : Features 2D/3D HW Acceleration audio (both speakers/headphones/microphone) GPS and A-GPS – fast

Cara Meningkatkan Performa Android yang Menurun / Lag / Lambat

Gambar
Assalamuallaikum Wr Wb Performa android yang menurun pasti lah membuat sobat jengkel, apalagi bila tiba-tiba perangkat sobat ngehang dan mengharuskannya untuk di reboot. Hal tersebut di karenakan beberapa hal seperti kapasitas ram yang tidak mencukupi di karenakan banyaknya aplikasi yang telah di install ataupun karena processor yang kurang bertenaga untuk menjalankan banyak aplikasi sekaligus. Untuk mengurangi lag dan meningkatkan performa android saya punya beberapa tips untuk sobat, silahkan simak beberapa tips berikut ini : 1. Gunakan Launcher yang Sederhana / Ringan Launcher sangat berpengaruh terhadap pemakaian ram, oleh karena itu gunakanlah launcher yang ringan atau yang tidak menghabiskan banyak ram untuk menjalankannya. Launcher bawaan seperti samsung, menurut saya cukup berat karena sering terjadi hang ketika menggunakannya, sobat dapat menggantinya dengan nova launcher ataupun awd launcher yang dapat sobat download di playstore. Kedua launcher tersebut cukup membantu untu

Cara Menghapus Bloatware Pada Perangkat Android

Gambar
Assalamuallaikum Wr Wb Cara Menghapus Bloatware Pada Perangkat Android - Pasti sobat pernah merasakan perangkat androidnya sudah mulai lemot atu pun ada lag ketika membuka banyak aplikasi. Sekarang saya akan membahas salah satu solusi dari masalah sobat yaitu dengan menghapus Bloatware dari perangkat android . Bloatware itu sendiri adalah aplikasi atau pun layanan dari vendor pembuat perangkat android sobat, bloatware yang terlalu banyak justru akan memperlambat kinerja karena kebanyakan bloatware berjalan di balik layar sehingga cukup memakan ram. Bloatware ini tidak dapat di hapus dengan cara biasa tetapi kita harus memasuki folder system untuk menghapus boatware tersebut, contoh bloatware adalah seperti widget accuweather, yang biasanya ada  di hp samsung, ini cukup mengganggu performa karena memakan ram yang lumayan besar.  Untuk menghapus bloatware sobat bisa ikuti cara - cara di bawah ini : 1. Perangkat android sobat harus sudah di root 2. Download aplikasi root explorer ==>

Cara Install Cyanogenmod di Perangkat Android

Gambar
Assalamuallaikum Wr Wb Cara Install Cyanogenmod di Perangkat Android - Cyanogenmod merupakan salah satu costum rom yang paling banyak di gunakan saat ini, karena rom ini sangat ringan, dan nyaris tanpa lag sehingga wajar saja banyak yang menggunakan costum rom yang satu ini. Sebelum menginstall rom ini sobat perlu melihat apakah perangkat sobat support atau tidak untuk menginstall CM, sobat bisa melihat artikel saya sebelumnya di Daftar Perangkat Android yang Support Cyanogenmod . Setelah itu silahkan ikuti petunjuk berikut untuk meng Install Cyanogenmod di Perangkat Android : Perhatian : Dengan menginstall rom ini garansi akan hilang dan saya tidak bertanggung jawab bila                   ada kerusakan               yang harus sobat siapkan : 1. Perangkat sudah ter Install Clockworkmod recovery ( sobat bisa cari di google ) 2. Rom cyanogenmod Untuk download rom cyanogenmod sobat bisa mengunjungi situs nya di  http://download.cyanogenmod.org/  . Setelah itu pilih perangkat android

Daftar Perangkat Android yang Support Cyanogenmod ( CM )

Gambar
Assalamualaikum Wb Wb Mungki sobat merasa perangkat android yang sobat punya semakin lama semakin lemot alias performanya menurun, ini dapat diakibatkan oleh banyak nya aplikasi yang sobat install sehingga memakan banyak ram untuk menjalankannya ataupun karena stock rom bawaan perangkat android sobat yang memang cukup berat dan banyak fitur - fitur bawaan, sehingga ram pun termakan cukup banyak. Salah satu solusi dari masalah tersebut adalah dengan menggunakan costum rom , dan costum rom yang paling banyak di gunakan dan sangat stabil salah satunya adalah Cyanogenmod , costum rom ini sangat ringan, dan tidak membutuhkan banyak ram untuk menjalankannya, jadi perangkat android sobat akan tetap lancar jaya walaupun dengan aplikasi yang cukup banyak. Kelebihan lainnya adalah cyanogenmod selalu mengupdate rom nya sehingga apabila muncul android versi terbaru, maka dengan cepat update akan tersedia tanpa menunggu lama, contohnya saja ketika google mengeluarkan android versei terbaru kitkat