Flashing Oppo Neo 5 R1201 Via Flashtool
Flashing Oppo Neo 5 R1201 Via Flashtool - Hai semua kali ini soft flasher akan share tentang cara flashing oppo neo 5, seperti biasa flashing digunakan untuk mengatasi masalah seperti Bootloop, Lelet, Hang, Gagal Root, Bahkan Mati Total. Flashing juga digunakan untuk mengembalikan android anda kembali seperti baru. Oppo Neo 5 Hadir dengan spesifikasi Ram berukuran 1GB, dan processor Quad Core berkecepatan 1.3 Ghz Dengan spesifikasi ini rasanya handphone ini sudah terasa ringan. Namun jika anda kelebihan memasang aplikasi hingga membuat ruang menjadi penuh. masalah mulai terlihat, Untuk itulah dilakukan flashing. Sebelum melakukan Flashing download Terlebih dahulu beberapa file dibawah ini.
BAHAN - BAHAN FLASHING OPPO NEO 5
BAHAN - BAHAN FLASHING OPPO NEO 5
- MTK Driver [ Download ]
- Usb vCOM Driver [ Download ]
- Firmware/Stock Rom Oppo Neo 5 [ Download ]
- SP-Flashtool [ Download ]
- Extract Semua bahan yang telah di download
- Install Driver agar bisa connect ke PC
- Jalankan Flashtool, Untuk windows 7 keatas maka lakukan Run As Administrator Jika Tidak Bisa Jalan
- Klik Scatter-Loading lalu cari tempat file anda Extract File Firmware, Lalu pilih File txt
- Klik Download pada SP-Flashtool
- Lalu Colokkan Smarphone Ke PC sambil menekan tombol Volume Atas Atau Volume Bawah
- Setelah Muncul Lingkaran Kuning Seperti Dibawah Ini Tes Hidupkan HH Agan, Jika tidak bisa Coba Kembali
NB : Jangan Sekali Kali Men-Format Device Oppo, Jika Flashtool Meminta Untuk Format Barulah Device Di Format, Soalnya Bisa Berbahaya
Selesai, selamat Oppo Neo 5 Anda sudah kembali seperti baru lagi, dan bagi pengguna oppo Usahakak agar memori internal "ROM" Kepenuhan soalnya beberapa penyebab bootloop adalah rom yang kepenuhan
Komentar
Posting Komentar